Rabu, 26 September 2012

MAKAN SIANG


Sadar tidak sih makan siang yang kita santap , yang kita sukai ada brapa kalori ????
Berikut kisaran kalorinya, dan kalian bisa mengatur pola makan agar tak kelebihan kalori per hari:

Nasi soto ayam: 596 kalori
Nasi rawon: 680 kalori
Nasi uduk satu mangkuk: 389 kalori
Nasi putih satu piring: 242 kalori
Bubur ayam: 214 kalori
Gado-gado lontong: 488 kalori
Sup iga: 278 kalori
Sup kambing: 227 kalori
Sate ayam 10 tusuk: 400 kalori
Sate kambing tiga rusuk: 353 kalori
Tahu goreng: 32 kalori

 SATE   KAMBING













SATE   AYAM







NASI  RAWON







SOTO  AYAM








BUBUR   AYAM







GADO_GADO







Namun dari semua itu sebenarnya standar setiap orang berbeda, tergantung umur, berat badan, kegiatan, dan faktor lainnya. Jangan lupa faktor empat  sehat lima sempurna . sebaiknya dipenuhi ketika makan, dan berolahraga demi keseimbangan kalori dalam tubuh dalam tubuh.

Jadi, jika kebutuhan kalori Anda 2.200 per harinya, Anda bisa membagi menjadi makan pagi sekitar 20 persen, makan siang dan makan malam masing-masing 30 persen, dan sisanya snack sebanyak dua kali masing-masing 10 persen. Pada dasarnya setiap makanan memiliki jumlah kalori yang berbeda walaupun jenisnya sama. Hal ini berkaitan dengan cara penyajian, komposisi, dan jumlah porsinya.



0 komentar:

Posting Komentar

Profile

Profile
Friska

TIME